BN Nasional

Film “Kartu Pos Wini”, Sinemata Gandeng YKI

Sinemata Productions dalam beberapa kali kegiatan promosi film “Kartu Pos Wini” menggandeng Yayasan Kanker Indonesia (YKI). Sinemata bahkan mengajak pembicara-pembicara YKI terlibat dalam kegiatan seminar dan diskusi bertema “Kanker dan Film”.

Polisi Tangkap 8 Orang Pengibar Bintang Kejora saat HUT OPM

Kepolisian Papua menangkap delapan orang yang melakukan aksi pengibaran bendera Bintang Kejora, untuk merayakan HUT Organisasi Papua Merdeka (OPM) di GOR Cendrawasih, Jayapura, Rabu (1/12). Delapan orang tersebut, masih dalam pemeriksaan di Mapolda Papua, di Jayapura.

Rekayasa Lalin Monas, Arus Kendaraan Terpantau Lancar

Arus kendaraan di kawasan rekayasa lalu lintas (lalin) sekitar Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Kamis (2/12) pagi sekitar pukul 05.30 WIB hingga pukul 06.00 WIB masih ramai lancar. Pantauan di kawasan Monas, menyebutkan, situasi lalu lintas dari arah Jalan Sabang menuju Jalan Kebon Sirih terpantau lancar.